Jika Pilkada Batam 2024, dilaksanakan hari ini, Amsakar Achmad- Toto Sumito Unggul Dalam Poling

 


86Berita-Suasana Pilkada Kota Batam tahun 2024 ini mulai semarak, Banyak baleho besar bermunculan di tepi jalan kota Batam.


Jika Pilkada kota batam di adakan hari ini pada tanggal 16 April 2024 dan data di ambil dari polling yang diadakan Warta Kepri maka pasangan mana kah yang lebih unggul?

Dari data hari ini 1136 poling berjalan, Kita tahu yang telah mendeglarasikan maju sebagai Walikota Batam adalah Amsakar Achmad dan Marlin Agustina.

Kalau di hitung dari hasil poling dan kita pasangkan maka dapat dilihat hasilnya sebagai berikut:

Pasangan Amsakar Achmad (406 suara) dan

Irwansyah (33 suara)

total 439 suara


Pasangan Amsakar Achmad (406 suara) 

dan Toto Sumito (368)

total 774 suara


Pasangan Marlin Agustina (244 suara)

dan Jefridin (33 suara)

total 277 suara


Pasangan Marlin Agustina (244 suara)

dan Toto Sumito (368)

total 612 suara


Untuk saat ini di menangkan oleh pasangan Amsakar Ahmad dan Toto Sumito dengan total 774 suara,

sedangkan urutan kedua dimenangkan oleh Marlin Agustina dan Toto Sumito dengan total 612 suara.

Jadi kalau dianalisa dari data tersebut pemenang ditentukan pada siapa wakil walikotanya. 

Sangat mengejutkan Toto Sumito yang tidak ada baleho nya di jalan-jalan bisa mengungguli para tokoh-tokoh dan pejabat-pejabat di kota batam. 

Hal ini mungkin di karenakan beliau adalah seorang yang suka berorganisasi dan juga olahragawan mantan atlit dan Ketua pengurus cabor pencak silat dan tenis lapangan. Sekarang berprofesi sebagai dosen, advokat, dan juga motivator.

Jika bisa diambil kesimpulan pengaruh Baleho tidak mampu menaikkan tingkat kesukaan masyarakat tapi hanya mampu menambah populeritas saja.

Semoga dengan hasil ini dapat menjadi pertimbangan baik untuk masyarakat batam maupun peserta pilkada dalam memenangkan pilkada kota batam.

(***)

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama